Kesaksian Tung Desem Waringin setelah Terkena Virus Corona Covid-19
Ternyata tanpa diduga sekitar bulan Maret 2020 Tung Desem Waringin, seorang motivator terkemuka di Indonesia mendadak terkena Covid-19 atau Virus Corona. Bagi sebagian orang terkena Covid-19 sama dengan Stempel Kematian. Tapi tidak demikian halnya bagi seorang Tung Desem Waringin (TDW). Prinsip tidak ada kata Gagal dalam hidup ini, yang ada…